Pengembangan dan Pengelolaan Bisnis Pengolahan Limbah Pada Masa Pandemi
Halo Sobat IBISMA Inkubasi Bisnis & Inovasi Bersama (IBISMA UII) mengajak teman-teman Entrepreneur untuk mengikuti kegiatan Growth Talk Online "NgoBraS" pertama di tahun 2021. BErsama Putri Amalia (CEO Plustret) dan DR. HIJRAH PURNAMA, S.T., M.ENG. (Dosen Teknik Lingkungan UII). "NgoBraS" IBISMA UII #5 ini bertema ”Pengembangan dan Pengelolaan Bisnis Pengolahan Limbah Pada Masa Pandemi”.Peserta dapat […]